Menjadikan air kelapa sebagai minuman berbuka puasa adalah pilihan yang baik, bahkan direkomendasikan. Asalkan dikonsumsi dalam jumlah wajar dan tetap diimbangi dengan pola makan sehat, tubuh akan tetap segar dan bugar selama menjalankan ibadah puasa. Jadi, tak ada salahnya menikmati segelas air kelapa untuk menyegarkan tubuh setelah seharian menahan lapar dan haus!
Air Kelapa untuk Berbuka: Segar, Sehat, dan Aman Dikonsumsi Setiap Hari?
