Jadwal RCTI Hari Ini Sabtu 7 Juni 2025: Upin Ipin, Doraemon, hingga Film The Expendables Tayang Malam Ini

BeritaBandungRaya.com – Jadwal acara RCTI hari ini Sabtu 7 Juni 2025 menyuguhkan hiburan lengkap untuk segala usia. Mulai dari animasi favorit anak-anak, drama spesial akhir pekan, hingga tayangan laga penuh aksi The Expendables yang akan menemani malam Anda. Semua bisa Anda saksikan hanya di layar RCTI.

Pagi hari, RCTI menyapa pemirsa dengan serial animasi “Upin Ipin” dan “Doraemon Series”, dua tayangan andalan keluarga yang selalu ditunggu. Tak ketinggalan “Kiko” yang juga menjadi tontonan seru untuk anak-anak di akhir pekan.

Menuju siang dan sore, RCTI menghadirkan hiburan khas lokal seperti “Srimulat: Hil yang Mustahal”, “Preman Pensiun X”, dan film horor “Arwah Penghuni Taman” serta “Lampir”. Drama populer “Terbelenggu Rindu” dan “Tebaran Hati” siap mengaduk emosi penonton.

Malam hari jadi waktu yang paling dinantikan, karena pukul 23.00 WIB, RCTI menayangkan film aksi blockbuster “The Expendables”. Film ini menghadirkan bintang-bintang laga papan atas yang akan membawa penonton dalam petualangan menegangkan.

BACA JUGA: Jadwal SCTV Hari Ini Sabtu 7 Juni 2025: FTV Spesial, Drama Asmara Gen Z, dan Bukan Karena Tak Cinta

Jangan lewatkan jadwal RCTI Sabtu ini, karena setiap segmen menawarkan sajian berbeda yang bisa dinikmati semua kalangan. RCTI tetap jadi pilihan utama untuk tontonan berkualitas akhir pekan ini.

Jadwal RCTI Hari Ini Sabtu 7 Juni 2025:

01.30 UEFA European Qualifiers

03.45 Preman Pensiun S6

06.15 Upin Ipin

08.00 Kiko

08.30 Doraemon Series

12.00 Srimulat: Hil yang Mustahal

Posting Terkait

Jangan Lewatkan