Jadwal & Tarif Bus Mudik Lebaran 2025 dari Terminal Leuwipanjang: Tujuan Jakarta hingga Medan

6. Bus Budiman

Jadwal: Setiap jam dari pukul 06.00 – 22.00 WIB

Tarif: Rp90.000 – Rp115.000

Rute: Leuwipanjang – Kampung Rambutan

BACA JUGA: Bocoran 36 Kode Promo Grab Jumat 14 Maret 2025: Berburu Takjil Lebih Murah! Gunakan Diskon dan Cashback untuk Ngabuburit Hemat

Tips Mudik Nyaman dan Aman

Agar perjalanan mudik lebih nyaman, berikut beberapa tips yang bisa Anda terapkan:

1. Pesan tiket lebih awal untuk menghindari kehabisan kursi.

2. Datang lebih awal ke terminal untuk mengantisipasi kepadatan penumpang.

3. Siapkan uang pas untuk pembayaran tiket jika membeli langsung di loket.

4. Pastikan barang bawaan aman, terutama dokumen penting dan barang berharga.

5. Gunakan pakaian nyaman, mengingat perjalanan bisa memakan waktu lebih lama dari biasanya akibat kepadatan arus mudik.

Dengan mengetahui jadwal dan tarif bus dari Terminal Leuwipanjang ke Jakarta, diharapkan perjalanan mudik Anda menjadi lebih terencana dan nyaman. Selamat mudik dan selamat berkumpul bersama keluarga di kampung halaman!***