Panduan Lengkap Zakat Fitrah: Hukum, Bacaan Niat, dan Waktu Pembayarannya

Zakat fitrah merupakan kewajiban yang harus ditunaikan setiap Muslim yang mampu sebelum Hari Raya Idul Fitri. Dengan membayar zakat sesuai aturan dan niat yang benar, kita tidak hanya menyempurnakan ibadah puasa tetapi juga membantu mereka yang membutuhkan. Yuk, pastikan zakat fitrah kita tepat waktu dan sesuai ketentuan!***