Promosi Pariwisata Jabar Melaju Secepat Whoosh, Jelajahi ‘Hidden Gem’ dari Karawang hingga Bandung

Baca Juga: CMSE 2025 Hadir Lagi: Acara Edukasi Pasar Modal yang Seru dan Gratis untuk Semua

Pariwisata sebagai Lokomotif Ekonomi Jabar

Melalui kegiatan ini, seluruh pihak berharap pariwisata dapat menjadi lokomotif ekonomi Jawa Barat. Pemerintah daerah berperan menyiapkan regulasi, infrastruktur, dan aksesibilitas, sementara pelaku usaha pariwisata bertugas mengemas paket-paket menarik untuk dijual ke pasar domestik dan internasional.

“Kalau wisata berkembang, UMKM, kuliner, penginapan, transportasi lokal juga hidup. Inilah efek domino ekonomi pariwisata,” kata Iendra menegaskan.

Kegiatan High-speed Railway Familiarization Trip ini pun menjadi langkah nyata menuju pariwisata terintegrasi yang memanfaatkan infrastruktur modern seperti kereta cepat Whoosh, sekaligus menggali kembali potensi budaya dan sejarah yang tersebar di Jawa Barat.***